"Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang."
- (QS Ar-Rum : 21) -
Pengantin Wanita
Syifa Fauziah
Putri Keempat Dari Bapak Hamsari (Alm) & Ibu Suryatih
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless
Tidak ada yg kebetulan didunia ini, semua pasti sudah tersusun rapi oleh sang Maha Kuasa, kita tidak bisa memilih kepada siapa kita jatuh cinta, Tanpa disengaja kita diperkenalkan dan perkenalan pada tahun lalu tepatnya Oktober 2024 dalam sebuah vidio call oleh salah satu teman kita hingga akhirnya kita bertemu, laku berkomunikasi yg cukup intens kita menjalin suatu hubungan.
Lamaran
Waktu terus berlalu, masing-masing dari kita punya keinginan dan tujuan yg sama, pada akhirnya kita berkomitmen untuk melanjutkan hubungan ke jenjang lebih serius, pada bulan Juli 2025 pertemuan keluarga untuk kelangsungan lamaran.
Menikah
Qodarullah bukan karna bertemu lalu berjodoh tapi karna berjodoh lah kami dipertemukan, kami memutuskan untuk mengikrarkan janji suci pernikahan kami dibulan Oktober 2025 ini. Semoga niat baik kami mendapat restu dan ridho dari keluarga, sahabat, relasi, dan utamanya dari Allah SWT.
Ucapan & Doa
Sampaikan do'a dan ucapan terbaik Anda untuk kami. Pastikan mengisi konfirmasi kehadiran agar membantu kami mempersiapkan acara ini lebih baik.
Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami, apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir dan memberikan doa restu. Atas kehadiran dan doa restunya, kami mengucapkan terima kasih.